Padang arafah sudah tidak asing lagi bagi umat islam di dunia yang menjalankan ibadah haji atau ibadah umrah. Padang arafah menjadi salah satu tempat suci di Kota makkah setelah baitullah atau Ka’bah yang dijadikan sebagai tampat untuk melakukan wukuf. Para jamaah diwajibkan untuk menjalankan wukuf di Padang Arafah atau mengasingkan diri tanpa melakukan apapun.
Pelaksanaan wukuf dilakukan di puncak ibadah haji yakni pada 9 Dzulhijjah. Pada hari ini, jamaah haji berkumpul di padah arafah ini berdoa dan berdzikir sampai matahari terbenam. Padang Arafah bermakna mendalam bagi umat islam, sehingga ditetapkan sebagai lokasi wukuf jemaah haji. Arafah dikenal dengan “Jabal Ar-Rahmah” (Gunung Rahmah) yang berada di sebelah timur kota Mekkah. Dengan ketinggian 70 meter dilihat dari kenampakan alamatnya. Tempat ini merupakan lembah berupa hamparan pasir dan batu yang dikelilingi oleh bukit-bukit berbatu.
Lokasi Padang Arafah
Jarak dari kota Mekkah ke padang Arafah ini sekitar 21 kilo meter dan memiliki luas sebesar 12juta meter persegi, kapasitasnya mencapai jumlah jamaah haji biasanya bisa menampung sekitar 2.5 juta pertahun, dengan banyak sekali sejarah didalamnya. Tempat ini adalah lokasi dimana Adam dan hawa AS bertemu setelah diturunkan ke bumi. Setelah beberapa lama saling mencari, Adam dan Siti Hawa kemudian dipertemukan di Padang Arafah. Sejak saat inilah keduanya tidak pernah berpisah lagi hingga dipisahkan oleh maut.
Dari kisah ini, maka terbentuklah cerita keajaiban di Padang Arafah. Karena merupakan bagian yang paling penting dalam sejarah pertemuan manusia pertama dengan pasangannya. Selain itu, terdapat kisah lain yang menyebutkan bahwa di padang Arafah para malaikat juga mengingatkan Adam dan Hawa. Setelah keduanya diturunkan ke bumi dan dipertemukan kembali.
Paket Umrah Murah Andalus Travel Batu Malang, Konsultasi, pendaftaran dan informasi mengenai haji dan umrah dapat mengunjungi Andalus Travel Batu Malang.
Masjid Namirah
Terdapat masjid di Padang Arafah bernama Masjid Namirah. Dikutip dari buku ‘Aku Datang Memenuhi Panggilan-Mu: Panduan Doa dan Ibadah’ karya Freddy Rangkuti dan Siti Haniah, masjid ini hanya dibuka sekali dalam setahun atau saat bertepatan dengan ibadah Wukuf di Padang Arafah. Masjid Namirah bukan termasuk tempat wukuf. Walaupun begitu, seluruh padang Arafah merupakan tempat Wukuf. Sehingga tidak disyariatkan untuk naik ke Gunung Arafah, khususnya saat berdesak-desakan. Apalagi, kondisi Padang Arafah sekarang ditumbuhi banyak pepohonan sehingga membuat udara sejuk.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Menjelajahi Keindahan Interlaken, Destinasi Terbaik di Swiss
Interlaken adalah destinasi wisata yang menawarkan kombinasi sempurna antara keindahan alam dan beragam aktivitas seru. Dikelilingi oleh pegunungan Alpen yang megah, kawasan ini menjadi surga bagi pencinta alam, petualangan, dan wisata budaya. Jika Anda mencari pengalaman liburan yang tak terlupakan, Interlaken adalah pilihan yang sempurna. Danau Thun: K... selengkapnya

Top Reasons Why You Should Visit Iceland
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Fusce at est ut tortor aliquet molestie. Etiam porttitor quis nulla vitae condimentum. Nunc sit amet pretium sem. Curabitur non nulla elit. Ut sagittis euismod aliquet. Maecenas mollis consectetur turpis, nec feugiat ligula vestibulum sed. Quisque in venenatis sem. Aenean luctus vel lacus a posuere. Na... selengkapnya

Shalimar Garden
Shalimar Garden Shalimar Garden adalah adalah Taman Mughal di Srinagar, taman ini terhubung melalui saluran timur laut Dal Lake. Nama lain dari taman ini adalah Shalimar Garden, Farah Baksh dan Faiz Baksh. Taman ini dibangun oleh Kaisar Mughal Jahangir untuk istrinya Nur Jahan pada tahun 1619. Taman ini dianggap sebagai titik tertinggi holtikultura Mughal. T... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
081331333840 -
Whatsapp
6281230661206 -
LINE ID
reza_firdha -
Email
dreamholidays.co.id@gmail.com
Belum ada komentar